Kejar Transaksi Akhir Tahun ( KETAT)
4 Oktober 2024

Hallo Sobat Sipay!
Kini, setiap kali kamu melakukan transaksi khusus produk Free Fire all denom kamu bisa berkesempatan mengikuti program KETAT ! Hmm, emang program KETAT itu seperti apa ?
Progam KETAT ( Kejar Transaksi Akhir Tahun ) merupakan program khusus untuk agen yang melakukan transaksi pada produk FreeFire All Denom. Di transaksi produk tersebut kamu akan mendapatkan poin yang bisa kamu kumpulkan sebanyak-banyaknya. Kamu bisa berkesempatan mendapatkan hadiah berupa saldo setelah mencapai minimal jumlah transaksi yang telah ditentukan. Program ini berlangsung mulai tanggal 1 Oktober – 30 Desember 2024. Yuk cek caranya!
Cara Ikutan Program :
Untuk cara ikutan program, ikuti langkah-langkah dibawah ini :
- Buka aplikasi Simplepay Solusindo
- Pilih Icon Aplikasi pada menu transaksi
- Pilih Free Fire
- Lakukan transaksi Free Fire All Denom sebanyak-banyaknya
- Selesai, kamu berkesempatan mengikuti program KETAT
Syarat & Ketentuan
- Lakukan transaksi produk Free Fire All Denom minimal 200 transaksi
- Program berlangsung selama bulan Oktober-Desember 2024
- Jumlah pemenang akan dipilih minimal 5 pemenang
- Selalu waspada dan hati-hati terhadap pihak yang mengatasnamakan Simplepay Solusindo yang menawarkan hadiah program
- Hadiah sudah ditentukan sebelumnya dan penukaran hadiah hanya bisa dilakukan jika jumlah poin telah sesuai dengan hadiah yang ingin ditukarkan
- Simplepay Solusindo berhak setiap saat dan dari waktu ke waktu untuk mengubah atau menghentikan sementara atau selama program berlangsung dengan atau tanpa pemberitahuan sebelumnya karena alasan diluar kendali
- Simplepay Solusindo berhak melakukan tindakan yang diperlukan apabila diduga terjadi tindakan kecurangan dari peserta yang merugikan Simplepay Solusindo
- Dengan mengikuti program ini peserta dianggap mengerti dan menyetujui semua syarat & kententuan
Pengumuman Program
31 Desember 2024
Nah itu dia program KETAT ( Kejar Transaksi Akhir Tahun ) di Simplepay Solusindo! Yuk lakukan transaksi produk FF All Denom sebanyak-banyaknya siapa tau kamu berkesempatan untuk mendapatkan hadiahnya.